Jumat, 17 September 2010

Apabila hendak menyalin teks berikut, mohon sertakan dengan SUMBERNYA.

Buat sobat yang mau di blog/webnya tersimpan widget YM yang lebih mudah untuk berinteraksi dengan pengunjungnya seperti:

 
Nah, ini dia caranya"
  1. Harus punya email dari yahoo, kalau belum punya silakan register disini.
  2. Harus punya software YM di PC, kalau ga ada gimana bisa chat. (hehehe.......) Kalau belum ada juga, tenang aja silakan didownload disini.
  3. Yah, kalau keduanya sudah ada dan siap. Ayo kita menuju ke pokok utama, silakan untuk membuka web penyedia jasa tersebut disini.
  4. Silakan untuk memilih model yang diinginkan, disesuaikan denga selera ya.
  5. Ketikkan ID Yahoo sobat di bagian kolom:
  6. Kalau sudah, klik tombol submit.
  7. Muncullah dua kolom yang berisi kode HTML, kolom pertama kode untuk web/blog. Kolom yang kedua berisi kode HTML untuk di forum. Jadi kalau untuk web/blog ya di copy kode HTML yang ada di kolom buat web/blog.
  8. Beberapa saat hampir selesai sobat, silakan login ke web atau blognya. Masuk ke bagian rancangan, klik tambah widget. Pilih widget teks HTML/Javascript dan pastedeh kode tadi.
  9. Langsung di save.
  10. Tara........... Jadi deh.....
Selamat mencoba sobat, ditunggu ya hasilnya.....

0 komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Terima Kasih Banyak Sudah Berpartisipasi Mengkik Iklan Dibawah Ini!

Berkah Herbal Banner 11